Selasa, 04 Oktober 2016

all about chemistry

ILMU KIMIA


A.      Ilmu kimia merupakan ilmu bagian IPA yang mempelajari materi dan perubahannya
·         Ilmu kimia bermanfaat di berbagai bidang seperti:
Ø  Kesehatan
Ø  Energi dan lingkungan
Ø  Teknologi dan bahan pangan
B.      Materi zat dapat dikelompokan menjadi 5, yaitu:
Ø  Campuran
Ø  Senyawa
Ø  Unsur
Ø  Atom
Ø  Molekul
v  Campuran terdiri dari 2, yaitu: homogen dan heterogen. Campuran homogen contoohnya: larutan gula. Campuran heterogen contohnya: campuran beras dan kacang hijau.
v  Senyawa adalah gabungan unsur
v  Unsur merupakan zat tunggal
v  Atom (atomos) yang berarti bagian terkecil
v  Molekul adalah gabungan antar atom
v  Ion adalah atom yang bermuatan